Langsung ke konten utama

Postingan

Idul Fitri 2018

Happy Eid Mubarak, 1 Syawal 1439H. Let us forget our mistake in the past. May the blessing of Allah keep our mind and soul peaceful and joyful. Lebaran in this year contrast clearly with the same celebration in the last year. First, this is the first year I celebrate this moment as a husband. I am so happy because I am not anxious about the common question of “When will you get married?”.
Postingan terbaru

How to Not Be Dumb on The Internet

What is on your top of mind when you read the title? This is one of the episodes in Spotify podcast. This topic discusses how we can keep our online accounts from getting hacked. Yes, this is about “Online Security”. Our online identity is very urgent to be protected right now. Thomas Frank as a speaker shared some simple tips. The tips are actually not a new thing for us. He just reminds us of some easy techniques that we often ignore.

LPDP 2018

LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) is so popular for Indonesian scholarship hunter. Because, it is one of the biggest scholarship programs that is officially offered by Indonesia Government. Some of my friends said LPDP 2018 is getting more difficult. I have not read specifically the detailed about this program yet, so I can’t give my opinion. Nowadays, I wanna take my chance, especially in Doctoral Program. When I write Doctoral Program, maybe some of you think that I am a well-educated person. But the truth is I am not. Even for my master program, it is really hard for me to complete it.

Tren Musik Mengalami Penurunan?

Di saat lifestyle mendengarkan musik bukan hanya mengandalkan kapasitas storage di HP, salah satu opsi mendengarkan musik streaming diantaranya adalah menggunakan youtube. Youtube sebenarnya bukanlah media yang benar-benar khusus untuk mendengarkan lagu, tapi lebih ke surganya video. Waktu ngedengerin lagu-lagu di youtube, gw termasuk salah satu orang yang punya kebiasaan membaca komen-komen yang ada di kolom komentar (gak ada kerjaan banget yah gw). Sering kali dalam membaca kolom komentar tersebut, beberapa hal yang sering tertulis adalah musik zaman dulu itu lebih bagus dari zaman sekarang, yang gak pernah jelas, bla.. bla.. bla.. Bagi anak-anak generasi 90an, lagu-lagu di zamannya seperti naif, padi, sheila on 7, dan lain-lain adalah lagu yang enak didengar dan lebih bermutu dibandingkan lagu zaman sekarang. Hal yang sama terjadi pada generasi 80an yang mendengarkan lagu-lagu tersebut di atas, akan mengatakan lagu di zaman mereka jauh lebih bermutu. Pengulangan ini akan teru...

Social Marketing (2)

Tulisan ini merupakan lanjutan dari tulisan sebelumnya yang juga berjudul Social Marketing . Konsep Social Marketing ini bisa dilihat dari beberapa hal. Pada tulisan sebelumnya, artikel lebih melihat dari sudut pandang mengenai peran iklan dalam membangun meaningful life yang dapat berkontribusi positif terhadap perubahan mental seseorang. Pada tulilsan singkat kali ini, Social Marketing dilihat dari sudut pandang bagaimana iklan yang dibuat dapat berkontribusi positif terhadap keuntungan perusahaan secara langsung. "Social marketing is a process that applies marketing principles and techniques to create, communicate, and deliver value in order to influence target audience behaviours that benefit society (public health, safety, the environment, and communities) as well as the target audience" Kotler and Lee, 2008 Social marketing menjadi salah satu cara perusahaan besar untuk bertahan di era inovasi disruptif. Membangun brand yang kuat dan juga selalu berino...

100

Jangan berfikir ini sedang membahas kuis family 100 yang pernah dibawakan oleh Sonny Tulung, Tukul Arwana, dan Eko Patrio. Jangan berfikir ini mengenai nilai yang gw dapat waktu ujian dikampus (Karena kayaknya gak pernah deh). Apalagi merayakan tayangan spesial sinetron "Anak Jalanan" yang ke 100. Judul ini hanya mengingat kan mengnai jumlah tulisan gw yang sudah mencapai 100 artikel di blog ini. Kalo lu pernah nonton dan menikmati statistik sepak bola, setiap data yang ditampilkan sebenarnya bukanlah data-data penting namun dianalisa dengan sedemikian rupa agar menjadi rekor-rekor baru. Contoh: 1: Pemain inggris pertama yang mencetak 100 gol. 2. Pemain belakang pertama dengan harga 20 Juta Poundsterling 3. Pemain pertama yang bisa mencetak 20 gol dari luar kotak penalti. 4. Pemain usia 20 tahun pertama yang bisa mencetak 3 gol. 5. Pemain luar eropa pertama yang bisa mencetak gol 5 kali secara beruntun di 5 pertandingan. Bahkan statistik-statistik gak p...

Social Marketing

Optimisme bangsa ini akan berawal dari seberapa yakin kita dengan perbaikan yang terjadi kedepannya melalui kontribusi bersama yang kita berikan. Pembahasan mengenai kontribusi tentu tidak akan menghadirkan perbandingan antara bidang apa yang lebih penting dibandingkan dengan bidang lainnya. Tentu sulit untuk mengkuantitatifkan apakah kontribusi positif dalam politik dapat lebih baik dari bidang olahraga, atau membandingkan perbaikan struktur ekonomi makro di Indonesia lebih baik dibandingkan dengan kontribusi dalam hal kesenian. Perbandingan yang bisa dilakukan adalah membandingkan nilai maksimum antara koefisien antara meaningful time dengan Wasted time . Menurut gw, optimisme bangsa ini muncul dengan beberapa indikasi, salah satunya pergeseran konsep pemasaran dalam beberapa tahun terakhir. Konsep pemasaran saat ini sudah mulai memunculkan hal-hal yang tidak hanya berfokus pada produk-produk yang ditawarkan atau bahkan yang berani me"lebay"kan produknya, tetapi juga ...